Ternak Ayam ~ Faktor-faktor yang harus diperhatikan dalam mulai berternak ialah sifat dan gaya hidup dari ayam-ayamnya. Gaya hidup ini dapat dibedakan dalam 2 hal yaitu :
Berikut penjelasannya di bawah ini
Dengan melihat tingkah lakunya dan sifat-sifat suhu dari tubuhnya :
- Tingkah laku yang baik adalah lincah, telih (crop) harus penuh, berkotek-kotek riang, aktif mencari makan.
- Sikap yang tidak baik : sayap menggantung, mata dalam, paruh panjang dan rata, kepala kasar, kukunya panjang.
- Perawakan : bentuk tubuh segi empat, hanya ayam-ayam yang punya bentuk tubuh yang baik, mata yang tajam dan bersinar, jengger yang bercahaya adalah dalam kondisi yang baik untuk dipelihara.
Dalam pemeliharaan untuk memperoleh telur bibit, dalam kawanan tiap 10 ekor betina diberi 1 penjantan. Terlalu banyak ayam jantan (ayam jago) tidak baik untuk kesuburan bibit (fertilitas). Mereka ini hanya main-main atau berkelahi saja sepanjang waktu.
Umur ayam jago setengah tahun lebih tua dari betinanya. Sebaiknya pejantan diganti setiap minggu. Untuk mendapatkan telur tetas sebaiknya ayam-ayam dipelihara dalam kandang dengan lapangan pengumbaran.
Kesuburan yang jelek dapat disebabkan karena :
Umur ayam jago setengah tahun lebih tua dari betinanya. Sebaiknya pejantan diganti setiap minggu. Untuk mendapatkan telur tetas sebaiknya ayam-ayam dipelihara dalam kandang dengan lapangan pengumbaran.
Kesuburan yang jelek dapat disebabkan karena :
- Terlalu banyak ayam dalam kawanan.
- Makanan yang jelek. Ayam jago perlu makanan yang baik agar kondisi badan selalu baik. (Baca Makanan Sehat Untuk Ayam)
- Hawa terlalu panas, bila hawa terlalu panas perkawinan jarang dilakukan. Oleh karena itu diusahakan tempat harus sedingin mungkin dengan jalan memberikan flavon dan sirkulasi hawa (udara) dalam kandang yang baik.
- Adanya kutu-kutu dapat mengganggu ayam yang menyebabkan malas makan dan waktu istirahat tidak ada.
- Kurang penerangan. Dapat diatasi dengan memberi penerangan memakai lampu.
loading...
0 Response to "Faktor Yang Harus Diperhatikan Dalam Berternak Ayam"
Post a Comment